Pelajaran 2 Synchronous – Critical Thinking : Berpikir Kritis & Teknologi
Apa itu berpikir kritis?
- Membuat konsep dan mengkomunikasikannya pada orang lain
- Menciptakan gagasan yang baru dan bermanfaat
- Memutuskan apakah menerima, menolak, atau menunda suatu pernyataan.
- Merumuskan solusi terhadap suatu masalah.
Apa produk berpikir kritis?
- Konsep
- Gagasan baru
- Penilaian dan keyakinan
- Solusi
Apa peran berpikir kritis dalam praktik elearning?
- Berpikir kritis adalah prasyarat student-centered learning.
- Student-centered learning adalah prasyarat elearning yang efektif
- A dan B benar
- A dan B salah.
Apa hubungan antara berpikir kritis dengan praktik “Saya Sadar, Saya Berpikir” (SSSP)?
- SSSP adalah praktik berpikir kritis.
- SSSP adalah pemasan untuk siap berpikir kritis.
- SSSP tidak ada hubungannya dengan berpikir kritis.
- Semua jawaban benar
Tujuan utama pernyataan “Saya menjadi sadar …” adalah untuk melatih ketajaman dan keterbukaan pikiran dalam
- Observasi
- Insight
- Emosi
- Ingatan
Tujuan utama pernyataan “Saya jadi terpikir ….” adalah untuk melatih ketajaman dan keterbukaan pikiran dalam
- Observasi
- Insight
- Emosi
- Ingatan
Pernyataan yang benar tentang berpikir kritis
- Setiap orang terampil berpikir kritis
- Setiap orang mampu berpikir kritis
- Ada orang yang tidak bisa berpikir kritis
- Semua jawaban benar.
Dalam bentuk apa saja Guru bisa mempraktikkan “Saya Sadar, Saya Berpikir”?
- Sesering mungkin menyisipkan dalam ucapan pemaparan materi ajar
- Sesering mungkin menyisipkan dalam umpan balik tugas murid
- Menjadikan penilain tugas murid (misalnya di presentasi)
- Semua jawaban benar
Mana yang bisa menjadi stimulus untuk mempraktikkan ?
- Topik pelajaran
- LIrik lagu pop
- Alur cerita film fiksi sains
- Semua jawaban benar.
Apa yang ingin dilatih melalui berpikir kritis dan praktik “Saya Sadar, Saya Berpikir”?
- Hindari menerima atau menolak suatu gagasan/klaim terlalu cepat.
- Selalu siap berpikir divergen, sebelum mengambil keputusan
- JIka terlalu banyak yang luput dari observasi, akan banyak juga insight yang saya dapat
- Semua benar